Thursday, April 22, 2010

Kejar Tayang

Kejar Tayang
"Kejar Tayang" inilah acara sitkom Trans TV yang paling baru dan sangat bagus menurut saya. Acara ini diramaikan oleh para aktor - aktris yang gokil - gokil semua yaitu Dwi Sasono : (Pak Alloe), - Rifky Balweel : (David), - Sutan Simatupang : (Juned), - Maya Septha : (Inne), - Deasy Bouman : (Nicole), - Julian Kunto : (UU), - Mike Lewis ( Bibit Soepeno ).